Kepada Bapak dan Ibu
Oleh: Rizki Satrio
Keikhlasan mu menyanggupi derita
Membuatku terkesan dan mengenang
Tunggu aku, sampai pintu nasib membuka kita
Melengkapi doa ku tabur cinta
Segala yang terkenang
Hening dan membayangi
Ku berikan maaf
tak ada lain selain panjatkan doa dari aku anakmu
Berbahagia sentausa dalam ribaan Nya
Yogyakarta, 3 september 2019
Komentar
Posting Komentar