Bersekutu itu

Oleh: Rizki Satrio


Bolehkah ku tarik secuil epilog malam ini?

Bukan kesimpulan,

Karena kau bebas memaknai, mengurangi, menambahi bahkan menampik nya..

Ternyata perlu jarak lahiriah bagi sebuah kasih

Dan jarak lahiriah ini terdekap oleh rindu kinasih

Rindu bukan kalkulasi

Seperti katamu

Ia persekutuan hati


Yogyakarta, 27 Februari 2024





Komentar

Postingan Populer